Pantun Selamat Idul Fitri 2020 Islami Terbaru Menyentuh Hati Untuk Keluarga, Pacar dan Sahabat
Idul fitri adalah hari yang paling kita tunggu-tunggu, karena idul fitri adalah hari dimana kita semua dapat berkumpul bersama dengan keluarga tercinta kita.
Mulai dari keluarga dari kota kampung yang telah lama tidak berkumpul akhirnya dapat berkumpul kembali di hari yang istimewa ini.
Tinggal menghitung hari kita akan memasuk pada hari raya idul fitri, dalam idul fitri ini kita dapat memberikan sebuah pantun ataupun ucapan kepada keluarga kita yang jauh yang tidak bisa pulang kampung dan berkumpul dengan keluarga.
Semoga dengan anda memberikan pantun idul fitri ini kepada keluarga yang jauh dari kita ini dapat membuatnya bahagia walaupun tidak bisa berkumpul lagi bersama dengan keluarga tercintanya.
Baca Juga : Puisi Idul Fitri 2020 / 1441 H Sedih Mengharukan, Menyentuh Hati dan SingkatBerikut ini akan kami berikan Pantun Selamat Idul Fitri 2020 Islami, Terbaru, Menyentuh Hati Untuk Keluarga, Pacar dan Sahabat, yaitu sebaagi berikut ini.
Pantun Idul Fitri Terbaru 2020
Tanah Abang Tanah Biru,Rumah adat dari kayu jati.
Mengirim bunga yang takut layu,
Aku kirim sebuah pantun menyentuh hati.
Anak cantik anak rusa,
Bermain asyik di hutan rimba.
Sebulan penuh kita berpuasa,
Akhirnya Idul Fitri telah tiba.
Tanaman yang jauh terkena hama,
Hutan bambu yang dimakan panda.
Terdengar sebuah takbir yang menggema,
Membuat haru dalam hati kita.
Bunga melati harum wanginya,
Hiasan rumah yang mewah,
Tidak terasa sudah 1 bulan berpuasa,
Semooga diterima segala amal kita.
Burung merak indah warnanya,
Sangat indah melihatnya,
Selamat idul fitri tiba,
Semoga kita semua masuk surga.
Pantun Kegembiraan Lebaran Idul Fitri 2020
Jaga ucapan dalam bicara,Jauh hati dari kekawatiran.
Tua muda mengucapkan takbir,
Tanda ramadhan akan berakhir.
Baju lama ganti baru,
Cahaya jatuh dalam bayangan.
Sedih hati akan ditinggalkan,
Ramadhan penuh dengan kenangan.
Papan jati kuat dibuat rumah,
Tumbuh di samping bunga mawar.
Sejuk hati sholat berjamaah,
Semoga di surga kita berkumpul lagi.
Kakek kakek badannya kurus,
Sakit gigi dan sakit kepala.
Puasa, tarawih, dan tadarus,
Semoga amal kita diberi dengan pahala.
Putri cantik bagaikan mutiara,
Pakai baju berwarna putih,
Semua wajah terlihat sangat gembira,
Bajunya baru wajahnya ceria.
Baca Juga : Kumpulan Puisi Ramadhan 2020 Singkat, Sedih, Menyentuh Hati, Bikin Nangis, Doa dan Harapan
Pantun Hari Raya idul Fitri
Sholat Isak waktu petang,Berdiri pada shaf dirapatkan.
Hari yang fitri telah tiba,
Selamat idul fitri aku ucapkan.
Berlatih perang untuk tentara,
Agar negeri tetap aman.
Maafkan kami saudara ku,
Jika saya banyak berbuat salah.
Beli nasi lauknya ayam,
Bukan untuk sarapan.
Hari lebaran telah tiba,
Banyak orang bermaaf-maafan.
Senyum berseri menghiasi wajah,
Berlomba mendapat ganjaran.
Sholat idul fitri jangan kita lupakan,
Khotib berkhutbah tolong untuk didengarkan.
Banyak hewan yang melata,
Burung dara burung kutilang.
Banyak kerabat datang kerumah kita,
Dengan senyuman indah dilihat.
Pantun Idul Fitri Menyentuh Hati
Sudah berlalu untuk order lama,Banyak tertulis dalam sejarahnya.
Suara takbir terus menggema ditelinga,
Menyentuh hati dalam mendengarkannya.
Jalan-jalan ke kebun,
Jalan berdua dengan si dia.
Hari raya telah datang,
Semua orang sangat gembira.
Api obor untuk takbiran,
Hilang gelap datang terang,
Ketupat sudah tersedia dimeja,
Mari makan bersama keluarga.
Pantun Selamat Idul Fitri Islami 2020
Ibu Marmi panen padi,Padi letakkan diatas laci,
Selamat hari raya idul Fitri,
Untuk semuanya.
Ikan emas dalam kolam,
Berenang dengan gembira,
Hari besar dalam islam telah tiba,
Itulah Hari raya Idul Fitri.
Pergi ke hutan mencari burung,
Ketemunya rusa bertanduk,
Bersihkan hati dan jiwa kita,
Di hari Idul Fitri yang indah ini.
Awan mendung di sore hari,
Warnanya putih indah dipandang,
Dari Allah untuk kita,
Hari Idul Fitri yang indah.
Ke sekolah memakai motor,
Sampai sekolah motor dikunci,
Selamat Hari raya Idul Fitri.
Untuk kita yang merayakannya.
Sungguh indah bunga mekar ditaman,
Bermain disana sangat menyenangkan,
Idul fitri membawa harapan,
Menambah cinta kepada keluarga.
Jalan-jalan ke kota Semarang,
Istirahatlah sejenak di Kota Tua,
Selamat Lebaran untuk semua,
Dimanapun kalian berada.
Ada angin ada lilin,
Hidupkan lilin dengan korek api,
Hari berkumpulnya untuk umat Islam,
Itulah hari raya Idul Fitri.
Baca Juga : Pantun Tentang Ramadhan dan Virus Corona Terbaik, Lucu, Bahasa Jawa dan Bahasa inggris
Pantun Idul Fitri Untuk Keluarga
Kayu besar dahannya bercabang,Tempat untuk bergelantungan para kera,
Selamat datang hari kemenangan,
Untuk semua keluarga.
Anak kecil bermain layangan,
Pulang kerumah pada sore hari,
Keluarga menjadi tempat untuk pulang,
Di hari raya idul Fitri ini.
Om Harno pergi ke kebun,
Kebunnya jauh dari rumah,
Akhirnya aku bisa pulang kerumah,
Berkumpul keluarga tercinta di hari raya.
Jangan tanya pedasnya omongan tetangga,
Dicampur dengan gosip yang panas,
Terima kasih keluargaku tercinta,
Masih bersama di hari Raya tahun ini.
Sarapan pagi dengan nasi goreng,
Sebelum berangkat untuk bekerja,
Selamat Hari Raya Idul Fitri,
Untuk orangtua dan saudara kita.
Sore hari pergi bermain,
Sampai rumah langsung pergi mandi,
Berkumpul bersama keluarga dirumah,
Menikmati malam hari raya idul Fitri.
Jalan-jalan kekebun binatang,
Bertemu buaya dan juga rusa,
Hati sangat bahagia melihatnya,
Ketika hari lebaran bersama keluarga.
Ayam terbang ke genteng,
Tidurnya di malam hari,
Semoga kita diberi hidayah,
Di hari raya idul Fitri.
Pantun Hari Raya Idul Fitri 2020 Untuk Sahabat
Ibu pergi ke pasar minggu,Beli sayur dan ikan asin,
Sebentar lagi akan Lebaran,
Semoga dosa bisa termaafkan.
Pergi berburu ke tengah hutan,
Pulangnya membawa buaya,
Mari kita memaafkan,
Salah ucap ataupun perbuatan.
Buat kue untuk idul fitri,
Celupkan kue kedalam air kopi,
Lebaran tanpa saling memaafkan,
Ibarat sayur tanpa garam.
Awan cerah di langit biru,
Menjadi jingga pada saat senja,
Maaf ya atas segala kesalahanku,
Mari berbahagia di raya ini.
Ibu pergi mengaji setiap hari,
Jangan lupa memakai kerudung,
Selamat hari raya Idul Fitri,
Untuk semua sahabat tercinta kita.
Baca Juga : Pantun Ramadhan Tiba 2020 Lucu, Menyentuh Hati, Terbaik, 2 karat, Untuk Keluarga, Teman, Kekasih
Pantun Idul Fitri 2020 Untuk Pacar
Di halaman rumah ada pohon mangga,Di taman depan ada bunga mawar,
Selamat lebaran untuk pacar tersayang,
Orang yang selalu aku cintai.
Simpan uang didalam almari,
Uang lupa karena sudah lama,
Hari lebaran telah datang,
Mohon maaf untuk pacar tercinta.
Udara pagi sangat segar,
Menikmati dengan minum kopi,
Semoga cinta kita semakin besar,
Selepas lebaran di hari raya ini.
Para nelayan menangkap ikan,
Ikan ditangkap di laut,
Pulang kampung pada lebaran,
Tidak sabar bertemu kekasih.
Malam tiba nyalakan lampu,
Makan bersama dengan pacar,
Mohon maaf lahir dan batin,
Untuk pacar yang aku sayang.
Itulah beberapa pantun selamat idul fitri 2020 ini, semoga dapat bermanfaat untuk kalian semua, yang sedang mencari pantun idul fitri, sekian dan terimakasih.